Sabtu kemarin, saya ke IBF di Senayan. Setelah berputar-putar, tak sengaja mata saya tertuju pada sebuah tulisan yang sangat tak asing bagi saya--dan juga bagi teman2 pembaca blog saya. Ya, saya menemukan tulisan "sukabuku" di salah satu stand di pameran buku Islam terbesar itu.
Itu bukan penerbit saya lho. Bukan pula ide saya. Gak ada sangkut pautnya dengan saya kok. Mungkin saja kebetulan kami mempunyai ide yang sama untuk menampilkam kalimat tersebut sebagai brand, moto, atau sejenisnya.
Saya menyempatkan untuk mengambil gambarnya. Kualitasnya jelek. Maklum, menggunakan camera HP. Gak bisa maksimal. Tapi, setidaknya bisa menjadi kenangan atau bukti bahwa "sukabuku" tak hanya ada dalam blog ini. Tapi, juga sudah merambah ke sebuah pameran buku. Apalagi pameran buku sekelas Islamic Book Fair.
Ada "Sukabuku" di Islamic Book Fair 2010. hehehe...
Salam buku,
Shorih_Kholid
Monday, March 8, 2010
Ada "Sukabuku" di Islamic Book Fair 2010
About Shorih Kholid
Author Description here.. Nulla sagittis convallis. Curabitur consequat. Quisque metus enim, venenatis fermentum, mollis in, porta et, nibh. Duis vulputate elit in elit. Mauris dictum libero id justo.
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Adv.
IKLAN
Hubungi: 0896-2077-5166 (WA) 0852-1871-5073 (Telegram)
No comments:
Write komentar