Thursday, September 11, 2008

Pelatihan E.D.A.N

TAHUKAH ANDA?

Penghalang terbesar SuKSES seseorang adalah kegagalan mereka dalam memunculkan Rasa Percaya Diri. Penyebab kegagalan seseorang adalah KETAKUTAN ketika akan MEMUTUSKAN perubahan dalam hidup.

TAHUKAH ANDA?

Banyak penulis yang belum juga sukses karena belum percaya diri. Merasa belum layak, merasa tulisannya jelek, tidak berani mengirim naskah ke media dan lain-lain??

PADAHAL, percaya diri merupakan salah satu kunci sukses bagi siapa saja yang hendak berhasil. Percaya diri merupakan salah satu kunci sukses bagi Anda yang ingin menjadi PENULIS HEBAT.

Karena itu, bekali diri dengan Workshop Luar Biasa yang akan melejitkan rasa percaya diri Anda sebagai penulis. Juga, Anda akanbelajar banyak tentang cara menjadi penulis yang produktif.

Cara E.D.A.N Menjadi Penulis HEBAT!

Bersama:

Jonru (Founder PenulisLepas. com & BelajarMenulis. com, Mentor Sekolah-Menulis Online).

Ikhwan Sopa (Motivator, Trainer Workshop E.D.A.N, sebuah workshop yang telah berhasil melejitkan rasa percaya diri banyak orang). Judul pelatihan yang akan dibawakan : "Burn Yourself to be A Success Person!"

Pelatihan E.D.A.N insyaAlloh akan dilaksanakan pada :

Hari dan tanggal : Sabtu, 20 September 2008

Waktu : 13.00 – 18.30 Wib

Tempat : Aula Perpustakaan Daerah Provinsi DKI Jakarta

Nyi Ageng Serang Kuningan Jakarta Selatan [Sebelah Pasar Festival]

Investasi : Rp 300.000,-

Early Bird/Pendaftar lebih dini : Rp 100.000,- sampai dengan tanggal 13 September 2008


BONUS : Setiap peserta dapat voucher senilai Rp 150.000,- dari Sekolah-Menulis Online

Untuk mendaftar, ikuti langkah-langkah berikut:

1. Transfer investasi pendaftaran ke rekening: Bank BCA Kancab Kramat Jati, Jakarta Timur a/n Hendra Yulianti No rek 1651745344 Atau

Bank Mandiri KCP Jkt Gedung Jamsostek Jakarta No. Rek: 070-00-0514345- 3 atas nama: Jonriah Ukur

2. Setelah itu, lakukan konfirmasi via SMS ke nomor: 0852 170 14194 atau bisa juga ke [021] 3099 8655

3. Jangan buang bukti transfer Anda. karena pada hari H, bukti transfer akan digunakan sebagai tiket masuk.

Untuk memudahkan komunikasi, konfirmasi SMS harus ditulis dalam format:

tanggal transfer, jumlah dan nama pengirim yang tercantum pada slip transfer

(NB: Nama pengirim tergantung dari nama pemilik rekening yang digunakan untuk transfer. Jadi nama pengirim ini tidak harus sama dengan nama Anda)

TESTIMONIALS PELATIHAN E.D.A.N

"Saya puas karena workshop ini tidak hanya memanaskan daya hidup, tapi membakar! Ikut atau mati!"
Yulas - Operation Manager, PT BBP, Jakarta

"Training EDAN merupakan aplikasi nyata dari teknik NLP tentang bagaimana meningkatkan percaya diri dan potensi Manusia. Training EDAN merupakan salah satu teknik Framing Mindset untuk merubah ketakutan menjadi kekuatan. Ngapain takut!"
Bobby Meidrie Levianto - Mentalism Trainer, Magician, NLP Based Training Consultant, Moderator Trainers Club Indonesia (TCI) Chapter Surabaya

"Saya puas karena dahsyat! Sebaiknya Anda ikuti training ini sebelum ajal menjemput."
Wibie - Operation Manager, PT Petrokimia Gresik, Penulis Buku Membedah Konsep dan Aplikasi Corporate Social Responsibility

"Saya puas karena banyak hal sudah Saya tahu, tapi belum Saya mengerti. Wawasan Saya bertambah, dan ke depan Saya berharap bahwa workshop ini diikuti oleh siapapun yang ingin menemukan jati diri yang sebenarnya. This is the best workshop I have attended."
Zaini - Skills Training Supervisor, PT Newmont Indonesia


"Tingkat kepuasan Saya sebenarnya lebih dari sekedar 'puas'. Kebutuhan Saya terpenuhi. Seluruh jaringan bisnis Saya harus ikut workshop ini. Workshop ini akan membuat hidup Anda berubah. Workshop ini akan membuat impian Anda lebih cepat terwujud."
Bambang - Network Builder Tianshi

NB: Baca testimonial Jonru mengenai Workshop E.D.A.N di:

- http://jonru. multiply. com/reviews/ item/36
- http://www.jonru. net/2007- tahun-titik- balik
- http://www.jonru. net/sombong- dan-percaya- diri-apa- bedanya
-http://www.jonru. net/orang- orang-yang- berpengaruh- besar-terhadap- hidup-saya- di-tahun- 2007



PS : Bila pendaftar melebihi target yang kami tentukan, tempat pelatihan akan kami pindahkan dengan pemberitahuan terlebih dahulu. Info lebih lanjut hubungi geraibuku@gmail. com


Kerjasama :


www.penulislepas. com
www.geraibuku. comhttp:/ /smo.belajarmenu lis.com

No comments:
Write komentar

Adv.

IKLAN Hubungi: 0896-2077-5166 (WA) 0852-1871-5073 (Telegram)